Latihan Dasar Kepemimpinan Mahasiswa 2019

Himpunan Program Studi Ekonomi Pembangunan melaksanakan kegiatan Latihan dasar kepemimpinan mahasiswa yang di ikuti sekitar 300an mahasiswa ekonomi pembangunan Angkatan 2019, acara yang di laksanakan pada tanggal 28-29 september 2019 bertempat di Desa Penting sari di buka langsung oleh Ketua program Studi Rifki Bapak Khoirudin., SE., M.Ec.Dev (Cert.) beliau berharap dengan adanya kegiatan ini mampu melatih mahasiswa menjadi lebih mandiri dan saling bekerjasama.

Dalam pelatihan ini hadir juga Azzam Rabani., SE sebagai pemateri beliau mer    upakan alumni ketua HMPS EP periode 2015, beliau menyampaikan materi tentang kepemimpinan.

Kegiatan yang berlangsung selama 2 hari ini memiliki rangkaian yang cukup atraktif yaitu pemberian materi tentang kepemimpinan, pengenalan komunitas di ep, dan outboad.

LDKM ini bertujuan untuk membangun karakter mahasiswa, dengan cara yang lebih ringan dan menyenangkan. Diharapkan mahasiswa yang berpatisipasi dalam LDKM ini bisa memiliki motivasi untuk meraih sukses dan menjadi pemimpin yang lebih baik di masa mendatang sekaligus berharap bisa membawa kampus menjadi lebih baik dan semakin berkualitas. Meskipun kegiatan pagi ini menguras tenaga, semangat dan tawa seluruh pihak.

Kampus 1

Universitas Ahmad Dahlan
Jl. Kapas 9, Semaki, Umbulharjo, Yogyakarta 55166
Telepon : (0274) 563515, 511830, 379418, 371120 Ext. –
Faximille : 0274-564604
Email : prodi[at]ep.uad.ac.id

Daftar di UAD dan kembangkan potensimu dengan banyak program yang bisa dipilih untuk calon mahasiswa

Informasi PMB
Universitas Ahmad Dahlan

Telp. (0274) 563515
Hotline PMB
S1 – 0853-8500-1960
S2 – 0878-3827-1960