LOMBA ESSAY NASIONAL

Pada hari Rabu, 20 November 2019, Himpunan Mahasiswa Program Studi Ekonomi Pembangunan (HMPS EP) telah melaksanakan babak pesentasi sebagai babak lanjutan dari kegiatan lomba esai Seminar Nasional BrightTalks Call for Essay. Lomba esai ini merupakan bagian dari kegiatan Seminar Nasional BrightTalks dengan tema “Creativity and Digital Economy. Milenial, dimana posisi mu?” yang merupakan rangkaian kegiatan dalam rangka memeriahkan ulang tahun Program studi ekonomi Pembangunan. Penjaringan karya untuk lomba esai ini  dimulai pada bulan Oktober dan berakhir pada awal November dengan dipilihnya 3 kelompok dengan esai terbaik untuk memperebutkan juara.

Babak presentasi esai ini diikuti oleh 3 kelompok yang berasal dari berbagai unversitas. Kelompok-kelompok tersebut berasal dari Universias Jendral Soedirrman, Universitas Muhammadiyah Malang, dan Universitas Ahmad Dahlan. Masing-masing kelompok terdiri atas 2 orang anggota. Peserta dari masing-masing universitas yang bersal dari luar Yogyakarta telah melakukan kedatangan mulai tanggal 19 November 2019 untuk mengikuti babak presentasi dan seminar nasional.

Kampus 4 (Kampus Utama)

Universitas Ahmad Dahlan
Jl. Ahmad Yani (Ringroad Selatan) Tamanan Banguntapan Bantul Yogyakarta 55166
Telepon : (0274) 563515, 511830, 379418, 371120 Ext. –
Faximille : 0274-564604
Email : ep[at].uad.ac.id

Daftar di UAD dan kembangkan potensimu dengan banyak program yang bisa dipilih untuk calon mahasiswa

Informasi PMB
Universitas Ahmad Dahlan

Telp. (0274) 563515
Hotline PMB
S1 – 0853-8500-1960
S2 – 0878-3827-1960